Siswa-siswi kelas 3, saat menunjukkan hasil karya seni kolase daun kering. (Foto:Lia/Infosembilannews.com)
PURBALINGGA - Untuk mengetahui bakat minat anak dalam karya seni, Nurul Mahmudah wali kelas tiga mengajak Murid-muridnya untuk membuat kolase daun kering, praktek membuat kolase daun kering tersebut dikerjakan didalam kelas.
"Mis Ma`Arif NU Karangjambu RT 06/RW 02, Desa Karangjambu, Kecamatan Karangjambu, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah Rabu (20/9/2023) pagi
Nurul Mahmudah wali kelas tiga mengajak Murid-muridnya untuk membuat kolase daun kering, praktek membuat kolase daun kering tersebut dikerjakan didalam kelas. Hal untuk di Bahan-bahan yang di gunakangunakan, daun kering, lem, gunting, dan kertas," Kata Nurul.
"Nurul membebaskan Murid-muridnya untuk membuat gambar sesuai yang diminati dan disukai mereka.
Menurutnya, dengan diberikan kebebasan mereka akan lebih bisa berfikir kreatif dan bisa menghasilkan karya seni yang sesuai dengan apa yang mereka inginkan," ucapnya.
"Dalam praktek tersebut dibikin perorangan, siswa-siswi pun sudah menyiapkan bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat kolase daun kering.
Dengan itu mereka sangat bersemangat membuat karya seni tersebut, ada yang bikin gambar ikan, kelinci, kucing, semut, kupu-kupu, kura-kura, bunga, burung, rumah, dan prahu," tandasnya.
"Setelah kegiatan tersbeut selesai, hasil karya seni mereka ditempel didinding. Nurul dibantu Murid-muridnya untuk menempel hasil karya kolase daun kering mereka.
Mereka sangat bersemangat untuk menempelkan hasil karyanya dan karya tersebut di pasang secara berjejer di dinding belakang," tungkasnya. (Lia)
(Editor-1636-rjy)